Penyebab Tombol Daftar Adsense tidak Bisa diklik?

Hello Sahabat Dhikers..! 
Senang sekali saya bisa menyapa sahabat dhikers semuanya. Kali ini saya ingin berbagi kepada sahabat dhikers salah satu Penyebab Tombol Daftar Adsense tidak Bisa diklik.

Banyak sekali para blogger yang mengeluhkan tentang pendaftaran google adsense salah satu yang saat ini banyak dipertanyakan adalah mengenai tombol daftar adsense tidak bisa diklik di blognya, akibatnya mereka terpaksa tidak langsung bisa daftar dan harus mengunggu ntah sampai kapan karena tidak tau penyebabnya dan juga solusinya harus bagaimana. Ntah peraturan baru atau memang sudah dari dulu, saya sendiri kurang memperhatikannya, baru tau ketika banyak menerima keluhan dari para blogger yang tidak bisa mendaftarkan blognya karena tombol daftar adsense yang terdapat pada blog mereka belum bisa diklik, kurang lebih terlihat seperti gambar diatas. Penyebab tombol pendaftaran adsense tersebut belum bisa diklik, dari team adsense sendiri memang tidak ada penjelasan secara terperinci, namun kemungkinan besar penyebabnya bisa jadi dikarenakan beberapa hal sebagai berikut:

a. Blog masih sangat baru

b. Jumlah artikel masih sangat sedikit

c. Blog belum banyak pengunjung atau visitor

d. Blog tidak diurus

e. Usia anda kurang dari 18 tahun



Sampai disini dulu postingan saya kali ini mengenai Penyebab Tombol Daftar Adsense tidak Bisa diklik?, semoga postingan saya bisa memberi pengetahuan baru dan bermanfaat untuk semua. Terimaksih sudah berkunjung dan jangan lupa berkunjung lagi di blog andhika dhika.com

0 Response to "Penyebab Tombol Daftar Adsense tidak Bisa diklik?"

Post a Comment